Monday 2 May 2011

Hari #1 dari #31harimenulis

Akhirnya #31harimenulis dimulai juga, postingan ini berisi siapa aja yang sudah memposting di hari pertama. Teknisnya adalah saya menyebutkan namanya, lalu link ke postingan pertama dan jumlah postingan-jumlah tidak posting. Misalnya begini Brama Danuwinata (www.sukatoro.com) 1-0. Artinya angka 1 itu adalah jumlah postingan yang ia buat, sementara angka 0 adalah jumlah si brama gagal memposting. Karena ia belum pernah gagal memposting maka 0. Jika misalnya angkanya 3-2 maka bisa dibaca #31harimenulis sudah berjalan lima hari dan si Brama sudah 3 kali memposting dan dua kali kelupaan memposting. Semoga penjelasan saya tidak membingungkan. Berikut ini adalah laporan hari pertama yang sudah memposting:

1. Brama (Bisa dibaca disini) 1-0
2. Awe (Bisa dibaca disini) 1-0
3. Fakhri Zakaria (Bisa dibaca disini) 1-0
4. Baiq Nadia (Bisa dibaca disini) 1-0
5. Starin (Bisa dibaca disini) 1-0
6. Cucum (Bisa dibaca disini) 1-0
7. Saila (Bisa dibaca disini) 1-0
8. Ijah (Bisa dibaca disini) 1-0
9. Dirga (Bisa dibaca disini) 1-0
10. Dildol (Bisa dibaca disini) 1-0
11. Dina Camen (Bisa dibaca disini) 1-0
12. Memet (TIDAK POSTING, ASYIK 20 RIBU!) 0-1
13. Willy (Bisa dibaca disini) 1-0
14. Annisa Ika Tiwi (TELAT POSTING, ASYIK 20 RIBU!) 0-1
15. Arie (Bisa dibaca disini) 1-0
16. Aldi (Bisa dibaca disini) 1-0
17. Derry (TIDAK POSTING, ASYIK 20 RIBU!) 0-1
18. Rifki A. (Bisa dibaca disini) 1-0
19. Asep (Bisa dibaca disini) 1-0
20. Damar (Bisa dibaca disini) 1-0
21. Ojan (Bisa dibaca disini) 1-0
22. Matahari (Bisa dibaca disini) 1-0
23. Diaz (Bisa dibaca disini) 1-0
24. Binar (Bisa dibaca disini) 1-0
25. Mitha (Bisa dibaca disini) 1-0
26. Yogi (Bisa dibaca disini) 1-0
27. Iim (Bisa dibaca disini) 1-0
28. Dwi (Bisa dibaca disini) 1-0
29. Kemas (Bisa dibaca disini) 1-0
30. Ocha Mahar (Bisa dibaca disini) 1-0
31. Aghnia (Bisa dibaca disini) 1-0
32. Lulu (Bisa dibaca disini) 1-0
33. Mayda (Bisa dibaca disini) 1-0
34. Hisra (Bisa dibaca disini) 1-0

Total Uang yang didapatkan hari ini adalah Rp 60.000, -
Bayangkan kalau uang tersebut dikali 30 kali. Bisa beli ruko yang menang lomba ini. Selamat menulis di hari kedua. Salam dari admin 2 yang ganteng, admin 1 si muntah gorgom masih ngising beling.

4 comments:

  1. permisi admin... di klik link dong biar enak tinggal pencet... grrrr

    ReplyDelete
  2. coba kalo pesertanya dibatesin jadi 31 orang doang lebih seru ya kayaknya.. ahihihi :D
    semangat ya mimin update2nya.. nyohhh.. :))

    ReplyDelete
  3. anjirrr... nggak kepikir ndan sampe banyak gini... lumayan bisa beli rumah nih kalau banyak yang nggak nulis... hohoho

    ReplyDelete